UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI |
Universitas Prima Nusantara Bukittinggi (UPNB), berawal dari Akademi Kebidanan (AKBID) swasta pertama di Kota Bukittinggi yang berdiri sejak tahun 2002, (Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor: 159/D/O/2002 Tanggal 2 Agustus 2002). Kemudian melakukan perubahan bentuk atau peningkatan status menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Prima Nusantara Bukittinggi dengan 5 program studi salah satunya adalah Prodi DIII Kebidanan, (Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor: 146/D/O/2009 Tanggal 9 september 2009). Pada tahun 2017 melakukan akreditasi institusi oleh BAN PT dengan nilai 321 peringkat B dengan nomor SK 4030/SK/BAN-PT/Akred/PT/X/2017. Pada Tahun 2019 STIKes Prima Nusantara Berubah bentuk menjadi Institut Kesehatan Prima Nusantara berdasarkan SK Kemenristekdikti No. 680/KPT/I/2019. dengan memiliki 2 Fakultas yaitu Fakultas Kebidanan dan Fakultas Keperawatan dan Kesehatan Masyarakat. Pada tahun 2022 ini, Institut Kesehatan Prima Nusantara Bukittinggi berubah bentuk menjadi Universitas Prima Nusantara Bukittinggi berdasarkan SK Kemenristekdikti Nomor 776/E/O/2022. Dengan 3 Fakultas, dan Program Pasca Sarjana, yaitu :
Program Pasca Sarjana
Institusi dan Program Studi dilingkungan UPNB sudah terkakreditasi oleh BAN-PT dan LAM-PTKes |